Wednesday 4 March 2015

Gong Xi Fa Cai (Imlek)


Menjelang Chinese New Year, ucapan selamat yang paling sering diutarakan adalah Gong Xi Fa Cai. Mungkin tidak banyak masyarakat non Chinese yang tahu arti kata ucapan itu sebenarnya. Terjemahan verbatim: Selamat Rejeki Nombok, atau dalam arti sebenarnya Selamat Berhasil Jadi Kaya Raya.
Ucapan selamat Gong Xi Fa Cai diambil dari asal dialek Kong Fu “Kiong Hee Fat Choy,” kabarnya dimulai oleh sejarah  para pendatang dari Tiongkok ke daerah Nan Yang ( umumnya yang dimaksud Indonesia, Malaysia dan Singapur ) untuk mencari kehidupan yang lebih baik, maka mereka bekerja banting tulang atau berusaha menguras otak mencari uang, mengirit untuk dikirim ke kampung halaman. Mencari uang menjadi tujuan pertama dalam kehidupan. Dari situ tumbuhlah ucapan selamat Gong Xi Fa Cai pada hari hari Tahun Baru sebagai suatu harapan, membesarkan hati yang rindu pada kampung halaman, dimana keluarga hidup sengsara mengharap kiriman uang dari mereka. (dikutip berbagai sumber)

Kalo saya sih tidak merayakan, hanya ikut foto2


Festival Tionghoa di Titik Nol Km Yogyakarta

No comments:

Post a Comment